Cabang Baru UDM Kudus
PT. Usaha Digdaya Muncul yang bergerak dalam bidang penjualan mesin fotocopy dan rental mesin fotocopy meresmikan pembukaan cabang baru di Kudus. Sebagai salah satu dari anak perusahan MUNCUL GROUP, PT. Usaha Digdaya Muncul membuka cabang yang ke 18 pada tanggal 28 Maret 2014.
Pembukaan cabang di kota Kudus yang terkenal dengan sebutan kota Kretek menjadi bagian penting dalam pengembangan bisnis dan memunculkan para pengusaha copy center di daerah Kudus. Kami Hadir semakin dekat dengan anda, Mitra Bisnis PT. Usaha Digdaya Muncul. Segera datang di Jl. UMK No 411. Kami nantikan kehadiran anda dapatkan produk mesin fotocopy berkualitas dan terjangkau. Salam Hebat